Langsung ke konten utama

soal tik kelas viii smester 1 materi mengenal menu dan ikon microsoft word 2007 beserta jawaban

Soal TIK kelas VIII semester 1  materi mengenal menu dan ikon Microsoft word 2007 beserta jawaban

 1.perhatikan langkah langkah berikut
  (1) pilih all program
  (2) pilih Microsoft word 2007
  (3) pilih start
    Langkah yang tepat untuk membuka Microsoft word adalah ..
a.1 3 2
b.2 3 1
c.3 1 2
d.3 2 1
2.fasilitas dibawah initerdapatdalam microsft word 2007, kecuali..ik
a.ribbon
b.quick launch bar
c.building block
d.quick styles
3.header and footer,page number adalah fasilitas yang terdapat dalam…
a.ribbon
b.apply document themes
c.document information panel
d.building block
4.perintah perintah standar dalam Microsoft word 2007 terdapat dalam…
a.office button
b.quick access toolbar
c.title bar
d.windowssize button
5.melalui fasilitas dalam microsoft word 2007 kita dapat mendefinisikan rumus yang kita pakai menggunakan..
a.equation builder
b.equation
c.formula
d.symbol
6.fasilitas yang digunakan apabila ingin mencegah orang lainmelakukan perubahan pada dokumen yang kita buat adalah..
a.restrict permission
b.encrypt document
c.run compabillity checker
d.mark as final
7.bagian dari Microsoft word yang digunakan untuk menampilkan nama dokumen yang aktif adalah..
a.quick access toolbar
b.ribbon
c.baris judul
d.status bar
8.tampilan berikut ini terdapatdalam jendela Microsoft word2007, kecuali..
a.building blocks
b.apply document
c.toolbars standard
d.template
9.secara default tab yang pertama kalitampil pada saat kita mengaktifkan Microsoft word 2007 adalah..
a.home
b.file
c.format
d.view
10.perintah dibawah ini yang tidak terdapat dalamoffice yaitu..
a.new
b.open
c.publish
d.page set up
    essay :
1.fasilitas dalam Microsoft word 2007 yang berisi symbol symbol matematika adalah..
   Jawab : equation
2.pengganti menufile pada Microsoft word 2007 dikenal dengan istilah..
    Jawab :office button
3.untuk membuka Microsoft word melaui ikon dilakukan dengan cara..
     Jawab : double klik
4.tombol yang berada dibagian kanan nama grup adalah..
     Jawab :tombol dialog
5.jelaskan penggunaan fasilitas smart graphic !
      Jawab :untuk membantu kitadalam membuat grafik/diagram.


Komentar

  1. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  2. gw suka banget, jadi gw bisa mahami lebih lanjut

    BalasHapus
  3. Borgata Hotel Casino & Spa - KTNV
    Situated in Atlantic City, Borgata Hotel Casino & Spa has a number of amenities 여주 출장안마 including a casino, a seasonal 평택 출장마사지 outdoor swimming 부천 출장안마 pool 정읍 출장마사지 and a 속초 출장마사지 seasonal outdoor

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

contoh soal kimia kleas X1 materi struktur atom dan sistem periodik unsur beserta kunci jawaban

Berikut adalah contoh soal kimia semester 1 kelas X1 materi struktur atom dan System periodic unsur 1.sifat alam semesta tidak memungkinkan posisi suatu partikel yang sedang bergerak dapat ditentukan dengan akurat(pasti.pernyataan ini dikemukakan oleh.. a.louis de Broglie b.erwin schrodinger c.werner Heisenberg d.albert einstein e.max planck 2.pernyataan yang tepat mengenai bilangan magnetic adalah.. a.menyatakan sub kulit electron b.menyatakan orbital tempat electron c.menyatakan kulit utama d.menyatakan arah medan magnet e.menyatakan arah rotasi electron 3.teori atom mekanika gelombang dikemukakan oleh.. a.max planck b.niels bohr c.werner Heisenberg d.louisde Broglie e.erwin schrodinger 4.diketahui 4 bilangan kuantum :  1.bilangan kuantum utama  2.bilangan kuantum azimuth  3.bilangan kuantum magnetic  4.bilangan kuantum spin      Kedudukan orbital dalam suatu atom ditentukan oleh bilangan kuantum… a.1,2 dan 3 b.1 dan 3 c.2 d

golden deer-narative text-contoh soal bahasa inggris

Berikut adalah soal soal bahasa inggris beserta jawaban untuk kelas VIII                                                                Golden deer     Once upon a time there were three bears, a big father bear,a middle sized mother bear, and a little one baby bear.they lived in a hut near the wood.     One morning they made porridge for breakfast.but their porridge was too hot.and the bears couldn’t eat it.so they went to for a walk in the forest while the porridge was cooling.      Just the a little golde deer went in to the bears hut.she saw the delicious porridge on the table.sha was hungry,she ate the porridge all up.nothing left.then si sat on the little bears chair but it broke into a  hundred pieces.next she sat on the chair of mother bear for a momentthe she fell a sleep.   When the bears came home to have breakfast the baby bear said “someone has eaten my porridge,someone has broken my chair.someone has been sleeping on my mother’s chair.who is she?’’       Th

contoh soal biologi beserta kunci jawabannya

Halo guys ! Kali ini beta akan tulis tentang beberapa soal lks biologi beserta kunci jawabannya.. yuk langsung aaaaja.. 1.     Keanekaragaman individu dalam suatu spesies makhluk hidup terjadi karan adanya keanekaragaman ? a.habitat b.bentuk tubuh c.susunan perangkat gen d.reaksi kimia dalam tubuh e.senyawa kimia penyusun tubuh 2.    Tidak ada dua manusia yang memiliki sifat yang sama persis. Hal ini menunjukkan keanekaragaman tingkat?       a.gen       b.jenis       c.ekosistem       d.populasi       e.komunitas 3.    Daerah tundra di amerika utara dan padang pasir di texas di amerika barat menunjukan adanya keanekaragaman tingkat?       a.komunitas b.ekosistem c.bioma d.jenis e.lingkungan 4.    Kita harus meneladani kerja keras dan ketekunan para ilmuan, diantaranya ilmuan biologi. Ilmuan yang dikenal sebagai bapak taksonomiadalah ? a.   Aristoteles b.    John ray c.    Haeckel d.   Carolus Linnaeus e.    George cuvier 5.    Perhat